Literasi Digital: Pentingnya Memberantas Hoax
Hari Senin, tanggal 22 Juli 2019, seluruh siswa-siswi kelas tujuh, delapan, dan sembilan SMP PGRI Kemranggen berkumpul di ruangan aula SMP tersebut. Siang hari itu, mahasiswa-mahasiswi KKN UGM Bruno dari Desa Kemranggen dan Desa Karanggedang menjelaskan kepada siswa-siswi SMP PGRI Kemranggen betapa pentingnya...